DETAIL
Penerbit :PT REMAJA ROSDAKARYA
ISBN : 978-602-446-303-8
Penulis : Yosafat Adi Pranata, Dr., S.T., M.T. dan Bambang Suryoatmono, Prof., Ph.D
Tahun : 2019
Berat : 230 Gram
Ukuran : 17,5 x 25 cm.
Halaman : 292 halaman
Harga : Rp 120.000
ULASAN
Kayu adalah bahan yang dapat digunakan sebagai komponen struktural suatu bangunan gedung yang memiliki kelebihan dibandingkan dengan bahan lain yaitu, bersifat terbarukan, rendah energi dan emisi dalam proses penggunaannya. Hal ini sangat sesuai dengan upaya kita dalam pemanfaatan sistem alam yang tengah digalakkan di seluruh dunia dengan konsep Green Building dan telah mulai diimplementasikan di Indonesia dengan terbitnya Peraturan Menteri PUPR mengenai Bangunan Gedung Hijau. Dukungan standar teknis dalam desain perancangan struktur kayu telah tersedia dalam SNI 7973:2013
Daftar Isi
Bab 1 Material Kayu
A. Level Struktur Dasar Kayu
B. Properti dan Perilaku Kayu
C. Kayu Indonesia
D Material Ortotropik
Bab 2 Perkembangan dan Inovasi Struktur Kayu
A. Struktur Kayu di Amerika Serikat
B. Struktur Kayu di Eropa
C. Struktur Kayu di Australia
D. Struktur Kayu di Indonesia
E. Kayu Rekayasa
Bab 3 Perkembangan Peraturan Kayu
A. Peraturan Kayu Amerika Serikat
B. Peraturan Kayu Australia
C. Peraturan Kayu Eropa
D. Peraturan Kayu Indonesia
E. Faktor Koreksi Desain Pada Metode LRFD pada SNI 7973:2013
Bab 4 Komponen Struktur Tarik
A. Benda Uji Kekuatan Tarik Sejajar Serat
B. Benda Uji Kekuatan Tarik Tegak Lurus Serat
C. Perencanaan Batang Tarik dengan Metode DFBK
D. Penggunaan Komponen Struktur Tarik pada Bangunan Gedung dan Jembatan
E. Contoh Soal
F. Soal Latihan
Bab 5 Komponen Struktur Tekan
A. Benda Uji Kekuatan Tekan Sejajar Serat
B. Benda Uji Kekuatan Tekan Tegak Lurus Serat
C. Perencanaan Batang Tekan dengan Metode DFBK
D. Faktor Stabilitas Kolom (CP)
E. Contoh Soal
F. Latihan
Bab 6 Balok
A. Benda Uji untuk Kekuatan Lentur Balok
B. Benda uji Kekuatan Geser Kayu Sejajar Serat
C. Kriteria Kegagalan Balok
D. Tegangan Pada Balok
E. Perencanaan Balok untuk Kekuatan Lentur dengan Metode DFBK
F. Perencanaan Balok untuk Kekuatan Geser dengan Metode DFBK
G. Persyaratan Lendutan
H. Contoh Soal
Bab 7 Balok-Kolom
Bab 8 Sambungan Dengan Beban Lateral
Bab 9 Sambungan Dengan Beban Cabut
Bab 10 Sambungan Dengan Beban Kombinasi